Fosfat (26-30%) membantu proses respirasi dan fotosintesis, merangsang pertumbuhan akar, khususnya akar benih dan tanaman muda, mempercepat pembungaan, pemasakan biji dan buah.
Kandungan fosfat pada Rock Phosphate yang relatif tinggi (26 - 30%) dapat mencukupi kebutuhan fosfat bagi hampir seluruh komoditi Pertanian dan Perkebunan.
0 comments